6 Keunggulan Mesin Cuci 1 Tabung Polytron New Zeromatic Laguna Series

Mencuci dengan tangan sudah bukan zamannya lagi apalagi teknologi semakin canggih. Tidak mengherankan jika mesin cuci 1 tabung menjadi kebutuhan wajib setiap rumah tangga.

Penggunaan mesin cuci membuat tangan terhindar dari pegal, capek dan hemat waktu serta tenaga. Kali ini saya akan membahas 6 keunggulan polytron Zeromatic Laguna Series, tapi sebelum itu simak dulu jenis jenis mesin cuci, simak sampai bawah ya!

Jenis Mesin Cuci

Banyak pilihan mesin cuci yang beredar di pasaran, salah satunya jenis mesin cuci top loading dan menggunakan 1 tabung saja. 

Secara umum mesin cuci terbagi dalam dua jenis yaitu mesin cuci bukaan depan (front load) dan bukaan atas (top load).

Khusus bukaan atas terbagi lagi menjadi dua bagian yaitu satu tabung dan dua tabung. Kedua jenis mesin cuci ini memiliki karakteristik yang berbeda, yaitu:

Mesin Cuci Dua Tabung

Mesin cuci memiliki dua tabung yang berbeda untuk mencuci dan memeras pakaian. 

Dengan keberadaan dua tabung ini maka setelah selesai pencucian harus memindahkan pakaian secara manual ke tempat pemerasan.

Mesin Cuci Satu Tabung

Mesin cuci yang memiliki satu tabung bagian tempat pencucian sekaligus pemerasan pakaian. 

Lebih nyaman dan bisa ditinggal begitu saja karena mesin cuci akan menyelesaikan cucian secara otomatis.

Sebetulnya, apa saja keunggulan mesin cuci dengan satu tabung ini dan merk apa yang terbaik untuk dimiliki? 

Keunggulan Mesin Cuci 1 Tabung Zeromatic Laguna Series

Salah satu brand terkemuka dan terpercaya adalah Polytron. Polytron dengan berbagai produk elektroniknya telah mempersembahkan mesin cuci terbaik sepanjang masa.

Produk mesin cuci terbaru New Zeromatic Laguna Series dengan berbagai keunggulan, yaitu:

Cocok Untuk Ibu Pintar

Dapat dikatakan, memilih mesin cuci Polytron memang pas untuk ibu pintar. Selain pegel capek hilang, kualitasnya andalan. 

Aroma Boost & Turbo Mix

Jangan ragu akan fiturnya karena penggunaan campuran deterjen bubuk dan cair serta air bukan masalah lagi. Hasil cucian pasti lebih bersih, wangi, harum sesuai aroma pilihan pengguna.

Multi Program Washing

Pakaian terbuat dari bahan yang berbeda dan karakteristik tersendiri. Kadang, membutuhkan beberapa kali pencucian karena bahan berbeda dan membutuhkan pengerjaan berbeda.

Sekarang tak jadi masalah lagi karena ada solusi mesin andalan dengan kualitas terbaik mampu mencuci berbagai jenis bahan pakaian. Komplit dan tak perlu takut pakaian rusak.

Zeromatic Laguna dapat mencuci berbagai macam bahan baik itu hijab, jeans dan bahan lembut lainnya. Sesuaikan saja dengan fitur multi program washing dan bahan tetap awet.

Easy to Operate

Polytron membuat pemakaian mesin lebih praktis, hanya dengan menekan 1 tombol ‘Mulai” mesin cuci akan mulai mencuci dengan sendirinya dan anti ribet.

Selamat tinggal Mengucek

Lebih praktisnya lagi, tak  perlu merendam hingga mengucek yang melelahkan kehidupan. 

Mesin cuci by Polytron ini lengkap dengan top loading dan sistem merendam secara otomatis.

Untuk pengucekan terdapat spin speed hingga 145 RPM yang berkualitas mumpuni dengan efek seperti mengucek sehingga pakaian benar-benar bersih sempurna.

Zero Worries

Tutup tempered glass door dan ambient light sehingga lebih mudah dalam pantauan dan aman.

Pilihan yang tepat sekali bukan? Selain itu terdapat 3 pilihan warna yaitu white light, white rose gold dan grey

Kapasitasnya 7/8/9/10 kg tinggal menyesuaikan dengan kebutuhan saja.

Keberadaan mesin cuci 1 tabung ini spesial dengan masa garansi 5 tahun. Untuk itu tak perlu ragu memilih Polytron karena kualitas produknya selalu terbaik dalam kelasnya.

Beli dan miliki produk tiarapot pro melalui website resmi polytron.co.id atau melalui official store polytron di e-commerce kesayangan anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

liputanwarga
24fakta
pintuwarga
studioberita
faktakata
jelajahharian
pinturakyat
pusatberita
infoterupdate
infoterbaru
pucatberita
pusatberitah
24jamterbaru
redaksi sipil
viral62
indoredaksi
pastifakta
62terkini
redaksi62
trending62
martek.id
mac218
mac218
mac218
rtp mac218
slot dana
situs slot777 situs slot777 situs slot777
slot dana
slot pulsa
slot bonus new member
agen138